Cari Blog Ini

Senin, 09 Maret 2015

HIDUP WAJAR dan SENANTIASA BERBUAT BAIK saja BELUM CUKUP!

HIDUP WAJAR dan SENANTIASA BERBUAT BAIK saja BELUM CUKUP!

Poin 1. Sebagai Anak, kita tetap harus berbakti pada orang tua..
  1. Anak yang baik tetap harus membantu meringankan beban pekerjaan Ayah : Benerin Genteng Bocor, Ngecat tembok yang kusam, bikinkan kopi, ganti ban dalam yang bocor dst
2.       Anak yang baik tetap harus menolong ibu : membersihkan kamar mandi, merapikan tempat tidur, belanja ke pasar, motong sayur dst..

Poin 2. Sebagai Warga Negara, tetap harus BAYAR PAJAK : Tanah, Rumah, Kendaraan, Surat Ijin Mengemudi, Bayar Sekolah Anak, Pengajian Rutin Antar RT, Gotong Royong Mingguan, Arisan kantor, Menghadiri Undangan Pernikahan dst..

Intinya :

  • ORANGTUA (PENGUASA RUMAH TANGGA) BERKUASA PENUH TERHADAP ANAKNYA SAMPAI MENIKAH ATAU DINIKAHI SESEORANG
  • PEMERINTAH (PENGUASA) MEWAJIBKAN WARGA NEGARANYA UNTUK MEMATUHI SERTA MENJALANKAN SEGALA KEWAJIBAN HIDUP DI NEGARA TERSEBUT

Kesimpulan :


ORANGTUA (PENGUASA RUMAH TANGGA) minta dibantu untuk diringankan pekerjaannya, PEMERINTAH (PENGUASA) memerintahkan warga negaranya untuk mentaati segala kebijakannya UNTUK MENJAGA KESTABILAN (KEPENTINGAN) HIDUP BERBANGSA dan BERNEGARA… “TUHAN YANG MAHA KUASA” hanya meminta manusia untuk membayar zakat dan selalu beribadah padaNYA UNTUK KEPENTINGAN MANUSIA ITU SENDIRI di akhir jaman nanti.


Salam Gitar


Tidak ada komentar:

Posting Komentar